Estimasi Cadangan Klaim Menggunakan Metode Double Chain Ladder dengan Pendekatan BootstrapTiffany Audrey Josepa Nainggolan / Ayu Sofia, S.Si., M.Si. / Student Dissertations and Theses, 2024Total klaim yang dilaporkan oleh pemegang polis merupakan kewajiban yang harus diselesaikan oleh perusahaan asuransi. Cadangan klaim adalah sejumlah dana yang harus dipersiapkan oleh perusahaan asuransi untuk membayar klaim yang dilaporkan oleh pemegang polis. Estimasi cadangan klaim dilakukan sebag... |
Perbandingan Metode Chain Ladder, Expected Loss Ratio, dan Bornhuetter-Ferguson dalam Memprediksi Cadangan Klaim IBNR Asuransi PropertiARIE VALENTINO MARSAHALA / Tiara Yulita, S.Pd., M.Sc. / Aktuaria, 2025Asuransi properti memberikan perlindungan finansial terhadap risiko kerugian akibat kerusakan atau kehilangan properti yang diasuransikan, seperti bangunan dan peralatan. Perusahaan asuransi properti wajib menyediakan cadangan yang cukup untuk memenuhi kewajiban klaim di masa depan, termasuk klaim I... |